Sambutan Kepala LPPIK
Puji syukur alhamdulillaah semoga selalu kita lantunkan ke hadirat Allah SWT. Dia-lah satu-satunya pencipta alam semesta dan seisinya. Dia pulalah yang telah menganugerahkan akal-hati kepada manusia agar bisa memahami Islam secara kaffah. Selanjutnya, sholawat serta salam semoga selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, uswah khasanah kita semua.
Lembaga Pengembangan Pondok, Al-Islam, dan Kemuhammadiyahan (LPPIK) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) merupakan The Guardian of Muhammadiyah Ideology di lingkungan UMS. Kehadiran LPPIK UMS merupakan sebuah keniscayaan sebagai ikhtiar menjaga dan mengembangkan ideologi Muhammadiyah di UMS.
INFORMASI
BA AWAL STUDI
Baitul Arqam Awal Studi (Shabran)
T B A
Tes Baca Al Quran
MENTORING
Mentoring Al Islam dan Kemuhammadiyahan
MUNADHARAH
Munadharah Dosen dan Tendik
GALERI
BERITA
Pembukaan Baitul Arqam 2 dan Kuliah Umum di Universitas Muhammadiyah Surakarta
Surakarta, 6 Mei 2024 – Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) dengan bangga
Ibadah Menentukan Karakter Mahasiswa UMS
Pembukaan Baitul Arqam 2 dan kuliah umum pada tanggal 30
Iktikaf UMS, Jangan Menjadi Orang Merugi Saat Malam Lailatul Qadr
ums.ac.id, SOLO – Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) menggelar Iktikaf atau berdiam
Munadhoroh UMS Ajak Keluarga Besar UMS Menekuni Profesi dengan Penuh Amanah
ums.ac.id, PABELAN – Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) Kembali menggelar Munadhoroh Al
Kajian Ramadhan Bersama Tokoh Agama dan Masyarakat
Lembaga pengembangan Pondok, Al-Islam dan Kemuhammadiyahan (LPPIK) Universitas Muhammadiyah Surakarta
Munadhoroh AIK Gelombang 5, Perkuat Akidah Sebagai Kunci Surga
ums.ac.id, PABELAN – Dalam rangka memperkuat akidah, segenap dosen dan